Skip to main content

Tidur nyaman bangun pun segar (single) 2

Yak lanjutan dari postingan beberapa hari yang lalu..

Gimana tahajudnya? Alhamdulillah masih bolong-bolong, at least ada usaha untuk berubah yah..
ingat! melakukan hal yang baik secara konsisten itu selalu ada hambatannya, karnanya Surga adalah balasannya.

Setelah tahajud dan witir enaknya itu bersyukur,
Alhamdulillah ya Allah aku masih diberikan kesempatan oleh-Mu menghirup oksigen segar di hari ini, masih diberikan kesehatan merasakan nikmat-Mu yang tiada habisnya.
Alhamdulillah ya Allah aku masih diberikan kesempatan mendengar lantunan indah ayat-ayatMu dari mulut Ibuku.
Alhamdulillah ya Allah aku masih diberikan kesempatan membangunkan Ayahku untuk tahajud atau puasa sunnah.

Kenapa pertama itu bersyukur? kenapa tidak berdoa dulu?
Karena orang yang pandai bersyukur itu
- Bila mensyukuri setiap hal terkecil yang dilakukan pasangan membuat hubungan orang tersebut dengan pasangannya dijamin akan lebih kuat, itu dengan sesama manusia, apalagi dengan Allah :)
- Lebih jarang mengalami depresi atau mudah cemburu
- Pandangan hidupnya jadi lebih cerah dan memunculkan hal-hal positif yang lebih besar
- Membantu orang tersebut tertidur lebih nyenyak
- Mencegah emosi negatif akibat datangnya musibah
Satu hal lagi manfaat bersyukur dari kebenaran Al-Qur'an, Janji Allah dalam suratNya
"Dan (ingatlah juga), tatkala Tuhanmu mema`lumkan: "Sesungguhnya jika kamu bersyukur, pasti Kami akan menambah (ni`mat) kepadamu, dan jika kamu mengingkari (ni`mat-Ku), maka sesungguhnya azab-Ku sangat pedih". (QS Ibrahim 14: 7)
Maka bersyukurlah dahulu maka Allah akan mengabulkan doa-doamu dan menambahkan nikmat kepadamu.

Lalu lanjutkan dengan berdoa,
Ya Allah, ampunilah dosa kedua orang tuaku, dan sayangilah mereka sebagaimana menyayangiku sejak kecil
Ya Allah, bila dia jodohku maka dekatkanlah, bila dia bukan jodohku pantaskanlah diriku menjadi jodohnya
Ya Allah, tabahkanlah hati ini bila saya gagal tes masuk kerja itu, tapi ya Allah bila 50 orang yang diterima, tolong masukkan saya dan teman-teman saya digolongan yang diterima ya Allah. Amin
(doa untuk orang yang masih mencari kerja yang layak)
Amin ya Robbal 'alamin

Tapi mesti ingat, Allah berfirman dalam suratNya
"Sesungguhnya Allah tidak mengubah keadaan sesuatu kaum sehingga mereka mengubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri …” (QS. Ar-Ra’d 11)
maka sebaiknya setelah berdoa, usaha yang bisa dilakukan sebelum subuh adalah membaca Al-Qur'an


Wah tidak terasa sudah satu setengah jam berkutat didepan laptop, admin mau olahraga dulu nih, lanjut lain kali yaa , Mlekuum..

Comments

Popular posts from this blog

Kolam Renang Palsu di Jepang

Kolam renang yang terletak tepatnya di The Museum of Contemporary Art, Kanazawa, Jepang adalah kolam renang palsu yang dibuat oleh seniman Buenos Aires Leandro Erlich pada tahun 2004. Instalasi ini menyediakan pengalaman lucu untuk para pengunjung.

Hadiah Ulang Tahun lirik (S. Warno)

Vocal : S. Warno Cipt : S. Warno Ku lukiskan kata mesra pada kasih abadi Ku berikan pada kasih hadiah menarik hati Indah nian sapu tangan warna merah jambu Terimalah persembahan di ulang tahun-mu Sapu tangan-ku warna merah jambu Saputangan-ku membawa semua kenangan ayu Ku ucapkan s’lamat hari ulang tahun pada-mu Ku berikan hadiah hari ulang tahun bagi-mu Indah nian saputangan warna merah jambu Hati riang risau hilang sedih t’lah berlalu Sapu tangan-ku warna merah jambu Sapu tangan-ku membawa semua kenangan ayu pas SD orang tuaku sering memutar lagu ini dimobil. sampai sekarang masih teringat lagu nostalgia ini.

Arti Cloud Computing beserta kelebihan dan kelemahannya

55409356 Nur Ihsan Husein 4IA22 - Apa sih Cloud Computing itu? Komputasi awan (bahasa Inggris: cloud computing) adalah gabungan pemanfaatan teknologi komputer ('komputasi') dan pengembangan berbasis Internet ('awan'). Awan (cloud) adalah metafora dari internet, sebagaimana awan yang sering digambarkan di diagram jaringan komputer. Sebagaimana awan dalam diagram jaringan komputer tersebut, awan (cloud) dalam Cloud Computing juga merupakan abstraksi dari infrastruktur kompleks yang disembunyikannya. Ia adalah suatu metoda komputasi di mana kapabilitas terkait teknologi informasi disajikan sebagai suatu layanan (as a service), sehingga pengguna dapat mengaksesnya lewat Internet ("di dalam awan") tanpa mengetahui apa yang ada didalamnya, ahli dengannya, atau memiliki kendali terhadap infrastruktur teknologi yang membantunya. Menurut sebuah makalah tahun 2008 yang dipublikasi IEEE Internet Computing "Cloud Computing adalah suatu paradigma di mana infor...